100 Contoh Judul Skripsi Akuntansi Terbaru dan Terlengkap

SkripsiYuk.com – Tak sekedar menghitung jumlah keuntungan atau mencatat penjualan, akuntansi juga menunjukkan arus kas, nilai aset, dan memberitahu bagian mana dari bisnis yang benar-benar menghasilkan uang. Hal ini selaras dengan tujuan akuntansi, yaitu melaporkan kondisi ekonomi perusahaan sebagai bahan pengambilan keputusan. 

Pengertian Akuntansi

Akuntansi merupakan bidang studi yang mempelajari tentang metode pencatatan serta penyusunan laporan keuangan untuk membantu pemangku kepentingan di dalam pengambilan keputusan.

100 Contoh Judul Skripsi Akuntansi Terbaru

  1. Penelusuran Akuntansi Dalam Kehidupan Sehari-Hari Mahasiswa Universitas Brawijaya. 
  2. Persepsi Dosen, Mahasiswa, dan Alumni Jurusan Akuntansi Universitas Brawijaya Terhadap Pengembangan Kurikukum Program Strata Satu Dengan Mata Kuliah Akuntansi Minyak dan Gas (Studi Pada Jurusan Akunt. 
  3. Pengaruh Kualitas Sistem Informasi Akuntansi dan Computer Anxiety Terhadap Kinerja Karyawan Pengguna Sistem Informasi Akuntansi”.
  4. Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Motivasi Mahasiswi Akuntansi Untuk Berkarir Sebagai Akuntan Publik (Studi Pada Mahasiswi Akuntansi Universitas Brawijaya). 
  5. Persepsi akuntan pendidik terhadap pentingnya penanaman etika dalam pendidikan akuntansi pada perguruan tinggi negeri kota Malang.
  6. Analisis dan Rancangan Sistem Informasi Akuntansi Siklus Penghasilan Berbasis Komputer pada Operasional “RR Transport Malang” dengan Software Microsoft SQL Server 2000 dan Visual Basic 6.0”. 
  7. Akuntansi Pernikahan Muslim Bali (Studi Etnografi Di Kampung Lebah).
  8. Makna Akuntansi Pembiayaan Bagi Petani Tebu (Studi Etnometodologi Kritis Pada Petani Tebu Di Gondanglegi).
  9. Pengaruh Penyelenggaraan Dan Penggunaan Informasi Akuntansi Terhadap Persepsi Pengusaha Kecil Atas Informasi Akuntansi (Survei Pada Pasar Dinoyo Kota Malang)”. 
  10. Analisis pengaruh Fraud Triangle terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi : Studi pada Perusahaan Publik di Indonesia Periode 2000-2009.
  11. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) Indonesia dalam perspektif Prinsip ‘alamin.
  12. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Jurusan Akuntansi Untuk Memilih Karir Sebagai Akuntan Publik (Studi Pada Mahasiswa Akuntansi Di Empat Universitas Negeri Dan Satu Universitas Swasta Di.
  13. Evaluasi Sistem Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas Dalam Meningkatkan Efektivitas Pengendalian Intern (Studi pada Perusahaan Rokok PT. Ongkowidjojo, Malang),. 
  14. Pengaruh Muatan Etika Dalam Pendidikan Akuntansi Terhadap Persepsi Etika Mahasiswa (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Akuntansi Universitas Brawijaya Malang Angkatan 2009).
  15. Analisis Sistem Akuntansi Penggajian Dan Pengupahan Dalam Upaya Meningkatkan Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Rokok Cengkir Gading Nganjuk). 
  16. Pengenalan Entitas Bernama Untuk Identifikasi Transaksi Akuntansi Menggunakan Hidden Markov Model. 
  17. Tanggung Jawab dan Profesionalisme Akuntan Pendidik.
  18. Evaluasi Sistem Akuntansi Penggajian Karyawan dalam Upaya Mendukung Pengendalian Intern (Studi pada PT Tiara Megah Indah Jaya Malang),.
  19. Pengaruh Keterlibatan Pemakai, Kemampuan Teknik Personal, Ukuran Organisasi, Dukungan Top Manajemen, Dan Formalisasi Pengembangan Sistem Informasi Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Pa.
  20. Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Tingkat Pemahaman Akuntansi, Kepercayaan Diri Sebagai Variabel Pemoderasi. 
  21. Analasis Pengendalian Intern Atas Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Kas Pada Layanan Jasa Transfer Antar Bank (Studi pada PT. Bank Rakyat Indonesia,Tbk. Cabang Malang).
  22.  Evaluasi Sistem Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas (Studi pada KPRI Harapan Plumpang – Tuban).
  23. Implementation of Green Accounting in Non-Gasand Oil Mining Corporations that Listed on Indonesian Stock Exchange,. 
  24. Evaluasi Penerapan Akuntansi Zakat, Infaq/Shodaqoh, dan Wakaf (ZISWA) (Studi Kasus Pada Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Cabang Malang). 
  25.  Minat Mahasiswa Berlatar Belakang Ilmu Alam Dalam Memilih Jurusan Akuntansi Sebagai Jurusan Perkuliahan.
  26. Mengkonstruksi model pelaporan akuntansi lingkungan (Studi Phenomenology Pada Pelaporan Akuntansi Lingkungan Penanganan Semburan Lumpur PT. Minarak Lapindo Jaya). 
  27. Evaluasi Pengendalian Intern Sistem Akuntansi Pemberian Kredit Modal Usaha (Studi Kasus pada PT Bank Rakyat Indonesia Malang)”. 
  28. Analisa Sistem Akuntansi Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Guna Mendukung Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Pada Pt. Tambora Mulyorejo Malang Jawa Timur). 
  29. Pengaruh Struktur Kepemilikan, Kontrak Hutang, Kebijakan Dividen, Kos Politis, dan Pertumbuhan Perusahaan terhadap Konservatisme Akuntansi.
  30. Evaluasi Sistem Akuntansi Penggajian dan Pengupahan Dalam Upaya Mendukung Pengendalian Interen : studi pada PT. Panjamitra Ichigodjaja, Malang. 
  31. Analisis sistem informasi akuntansi penggajian pada PT “X” di Malang : Sistem, Informasi, Penggajian dan Alternatif Penanganan). 
  32. Pengaruh Kinerja Akuntansi Dan Leverage Terhadap Harga Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan Bank, Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013).
  33.  Evaluasi Implementasi Saiba Dalam Rangka Transisi Sakpa Menuju Sakti Pada Satuan Kerja Pembinaan Pendidikan Keaksaraan Dan Kesetaraan Kembikbud. 
  34. Penyusunan Sistem Informasi Akuntansi Organisasi Nirlaba Untuk Menghasilkan Laporan Keuangan Berdasarkan PSAK 45 (Studi Kasus Pada Lingkar Sosial, Malang). 
  35. Sistem Akuntansi Penggajian Karyawan Sebagai Upaya Meningkatkan Sistem Pengendalian Intern Perusahaan : studi pada PT. PLN (Persero) Area Pelayanan dan Jaringan Pamekasan.
  36. Analisis Sistem Akuntansi Penggajian dan Pengupahan untuk Menunjang Pengendalian Intern Perusahaan (Studi pada PG. Krebet Baru Bululawang-Malang). 
  37. Peranan Akuntansi Pada Perusahaan Keluarga Dengan Pendekatan Etnografi (Studi Kasus Pada Perusahaan Brem “Tongkat Mas” Caruban Madiun). 
  38. Evaluasi Sistem Pengendalian Intern Pada Sistem Akuntansi Penjualan Dan Penerimaan Kas (Studi Pada PT. Rodasakti Suryaraya, Malang).
  39. Sistem dan Prosedur Pembelian dan Pengeluaran Kas untuk Mendukung Pengendalian Intern (Studi Kasus pada Variety Department Store Malang).
  40. Sistem akuntansi penggajian dan pengupahan karyawan untuk meningkatkan tujuan pengendalian Intern (Studi Pada PT. Shica Jaya Sentosa, Pakis, Malang). 
  41. Analisis Sistem Pengendalian Intern Dalam Sistem Akuntansi Pembelian (Studi Pada Koperasi Pegawai Republik Indonesia Universitas Brawijaya Malang). 
  42. Analisis Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Komputer pada Perusahaan Jasa (Studi Kasus pada PT Bandara Mega Persada Malang). 
  43. Analisis Sistem Akuntansi Penjualan Dan Penerimaan Kas Dalam Rangka Meningkatkan Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Pada PT. Waybe Home Appliance Cabang Malang). 
  44. Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Kas Sebagai Upaya Mendukung Tujuan Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Kasus Pada PT. PLN (Persero) APJ Kediri,. 
  45. Analisis Penerapan Akuntansi Pajak Pertambahan Nilai Pada Jasa Angkutan (Studi Kasus Pada Pt. Varia Usaha Gresik).
  46. Persepsi dosen dan Mahasiswa terhadap konvergensi Internasional Financial Reporting Standard : Studi pada Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya Malang. 
  47. Penerapan Metode ABC System Dalam Menentukan Besarnya Tarif Jasa Rawat Inap (Studi Kasus Pada RSUD dr. R. Soedarsono Kota Pasuruan). 
  48. Evaluasi dan Desain Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Berbasis Teknologi Informasi dan Database Management System dengan Menggunakan Microsoft SQL Server 2000 dan Visual Basic 6.0 : studi kasus pa. 
  49. Determinan Persepsi Etika Mahasiswa Akuntansi Dengan Love Of Money Sebagai Variabel Intervening.
  50. Hubungan kandungan informasi laba akuntansi, arus KAS dan dengan harga saham : studi pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta.
  51. Pengaruh Kualitas Pelayanan Pendidikan Terhadap Kepuasan Mahasiswa Akuntansi Di Universitas Brawijaya. 
  52. Analisis Sistem Penggajian Karyawan Dalam Rangka Mencapai Tujuan Pengendalian Intern : studi pada perusahaan umum jasa Tirta 1 Malang.
  53. Analisis Sistem Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas Dalam Upaya Peningkatan Pengendalian Intern (Studi Pada PT. Mitra Pinasthika Mustika Surabaya). 
  54. Analisis Sistem Informasi Akuntansi Penggajian dan Pengupahan Dalam Rangka Meningkatkan Efektivitas Pengendalian Internal (Studi Pada RSI. Unisma Malang),.
  55. Evaluasi Sistem Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas Dalam Upaya Meningkatkan Sistem Pengendalian Intern (Studi Pada PG. Kebon Agung Malang). 
  56. Evaluasi atas Implementasi Sistem Akuntansi Produksi, Penjualan dan Penerimaan Kas : studi atas Pelaksanaan Ekspor Usaha Kecil Menengah Sutra di Vientiane, Laos. 
  57.  Analisis Sistem Akuntansi Penjualan Dan Penerimaan Kas Dalam Upaya Peningkatan Pengendalian Intern (Studi Pada PT Sumber Purnama Sakti Motor Lamongan). 
  58. Evaluasi Implementasi Akuntansi Sumber Daya Manusia Terhadap Perbandingan Kinerja Keuangan (Studi pada PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk. (Bank Jatim). 
  59. Analisis Sistem Pengendalian Intern Prosedur Pesediaan Bahan Baku Pada UD. Linda Pasuruan. 
  60. Pragmatisme Akuntansi Pemerintahan: Studi Fenomenologi Praktik Adopsi Cloud Accounting Pada Akuntansi Pemerintah Pusat Di Kppn Kediri.
  61. Analisis Penerapan Akuntansi Biaya Lingkungan Terhadap Pengelolaan Limbah (Studi Pada Limbah Pabrik Gula Pesantren Baru Kediri Tahun 2016). 
  62. Analisis Sistem Akuntansi Pengadaan Batubara Dan Pengeluaran Kas Untuk Meningkatkan Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Pada Pt. Pembangkitan Jawa Bali Unit Pembangkitan Paiton Probolinggo). 
  63. Tracer study jurusan akuntansi 2009 dan study pemeringkatan jurusan akuntansi di Indonesia. 
  64. Analisis efektiftitas sistem informasi akuntansi penggajian karyawan : studi Kasus di Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Malang.
  65. Analisa sustainability report sebagai bentuk akuntansi pertanggungjawaban sosial (Studi Kasus di PT. Aneka Tambang, Tbk). 
  66. Tingkat Kecemasan Komunikasi Lisan Mahasiswa Akuntansi (Studi Kasus Di Universitas Brawijaya Dan Universitas Muhammadiyah. 
  67.  Sistem Akuntansi Penggajian Karyawan Sebagai Upaya Meningkatkan Efektifitas Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Pada PT. Cakra Agung Lentera Jakarta)”. 
  68. Akuntansi Zakat, Infaq/Shodaqoh (ZIS) Pada Baitul Mal wat Tamwil Nurul Jannah.
  69. Implementasi Akuntansi Basis Akrual di Pemerintah Kota Mataram (Studi Kasus Pada BPKAD Kota Mataram).
  70. Pengaruh Informasi Laba Akuntansi, Total Arus Kas, Komponen Arus Kas Dan Nilai Buku Ekuitas Terhadap Harga Saham”.
  71. Evaluasi Pengendalian Intern Atas Sistem Akuntansi Penjualan Tunai Dan Penerimaan Kas (Studi Kasus Pada Grup Salon Tiger Barbershop Group).
  72. Pengaruh Laba Akuntansi, Nilai Buku, Dan Total Arus Kas Terhadap Market Value: Studi Akuntansi Relevansi Nilai.
  73. Penerapan Activity Based Costing System Untuk Menentukan Harga Pokok Produksi (Studi Pada Perusahaan Malang Indah Genteng Rajawali Tahun 2013).
  74. An Analysis Of The Relation Between Sustainability Accounting And Good Corporate Governance : A Literature Review. 
  75. Analisis Penerapan Akuntansi Sumber Daya Manusia Terhadap Perbandingan Kinerja Laporan Keuangan Pada PT. BPRS Mitra Harmoni Malang. 
  76. Analisis Penerapan Akuntansi Lingkungan Di Rsud Dr. Moewardi. 
  77. Analisis Sistem & Prosedur Akuntansi Penjualan Dan Penerimaan Kas Dalam Upaya Meningkatkan Pengendalian Intern (Studi Pada Pt. Enseval Putera Megatrading, Tbk Cabang Malang). 
  78. Hubungan antara laba akuntansi, waktu audit, dan opini terhadap lamanya waktu publikasi laporan keuangan.
  79. Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban Sosial Sebagai Bentuk Tanggung Jawab Perusahaan Terhadap Lingkungan Sekitarnya (Studi pada PT Petrokimia Gresik).
  80. An Analysis On The Accounting Treatment Of Environmental Cost As A Form Of Corporate Responsibility In Maintaining The Environment (Case Study At Kanjuruhan Kepanjen District Hospital). 
  81. Pandangan Etika Syari’ah Terhadap Konsep Dan Praktik Manajemen Laba. 
  82. Evaluasi Pengendalian Intern sistem Pembelian Bahan Baku dan Pengeluaran Kas (Studi pada UPT. UNINKRA) SUB. UPT Keramik Malang, Jawa Timur),.
  83. Evaluasi Prosedur Persediaan Bahan Baku Pada Pabrik Pupuk Organik (Studi Kasus pada PT. Enka Lancar Jaya Cab. Malang). 
  84. Analisis Sistem Pengendalian Internal Atas Siklus Pendapatan Air Non Niaga Pada PDAM Kota Batu. 
  85. Penggunaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah dalam Fungsi Pengawasan berdasarkan Perspektif Legislatif (Studi Kasus pada Pemerintah Daerah Malang Raya). 
  86. Analisis Sistem Akuntansi Penggajian dan Pengupahan Karyawan Bagian Produksi Sebagai Upaya Meningkatkan Pengendalian Intern Perusahaan. 
  87. Analisis Sistem Akuntansi Penggajian Dan Pengupahan Dalam Upaya Mendukung Pengendalian Intern Perusahaan (Studi Kasus Pada PT. Duta Beton Mandiri Pasuruan).
  88. Evaluasi Pelaporan Keuangan Sekolah Menengahpertama (Studi Kasus Pada Smp N 1 Boyolangu Kabupaten Tulungagung).
  89.  Analisis Kebermanfaatan Sistem Informasi Akuntansi Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, Dan Menegah (Sak Emkm) Studi Kasus Pada Umkm Ara. 
  90. Analisis Sistem Akuntansi Penerimaan Kas Atas Piutang Premi Pertama Dan Premi Lanjutan Dalam Upaya Meningkatkan Pengendalian Intern (Studi Pada Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Cabang K. 
  91.  Kecemasan Berkomputer: Hubungan dengan Gender, Tipe Kepribadian, dan Pengalaman Berkomputer. 
  92. Penerimaan Kas dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi dengan Menggunakan Software Microsoft SQL Server 2000 dan Microsoft Visual Basic 6.0 (Studi Kasus pada SD “X”). 
  93. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Akuntansi (Studi Pada Mahasiswa S1 Akuntansi Universitas Brawijaya). 
  94. Evaluasi Penerapan Akuntansi Lingkungan sebagai Bentuk Pertanggungjawaban Sosial dalam Upaya Mengurangi Dampak Eksternalitas : Studi Kasus Pada Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar, Malang. 
  95. Evaluasi Pengendalian Intern Atas Sistem Akuntansi Pengadaan Tebu Dan Pengeluaran Kas (Studi Kasus Pada PT. Perkebunan Nusantara X Pabrik Gula Meritjan Kediri). 
  96. Analisis Sistem Akuntansi Penggajian Dan Pengupahan Karyawan Untuk Mendukung Tujuan Pengendalian Intern (Studi Kasus Pada Pt. Eastwood Timber Industries, Gresik). 
  97. Analisis Sistem Akuntansi Penjualan Kredit Dan Penerimaan Kas Dari Piutang Dalam Upaya Meningkatkan Efektifitas Pengendalian Intern (Studi Kasus Pada Pt. Semen Indonesia (Persero), Tbk). 
  98. Analisis Sistem Akuntansi Pembelian Bahan Baku Dan Pengeluaran Kas Dalam Upaya Meningkatkan Pengendalian Intern (Studi Pada PT. Wonojati Wijoyo Kediri). 
  99. Analisis Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pemberian Kredit Usaha Rakyat Bagi Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) (Studi Kasus Pada Bank Rakyat Indonesia Unit Tanjungrejo Malang).
  100. Persepsi Dan Minat Mahasiswa Jurusan Akuntansi Universitas Brawijaya Terhadap Profesi Konsultan Pajak. 

Demikian artikel SkripsiYuk.com mengenai 100 Contoh Judul Skripsi Akuntansi Terbaru dan Terlengkap. Apabila kamu ada pertanyaan atau membutuhkan jasa bimbingan skripsi dari SkripsiYuk! Bisa langsung menghubungi Admin kami.