100 Contoh Judul Skripsi Ilmu Kesehatan Masyarakat Terbaru Dan Terlengkap

SkripsiYuk.com – Melansir dari DetikHealth, pada tanggal 18 September 2022 telah terjadi pertambahan kasus covid-19 sebanyak 1.683 kasus baru dengan kasus sembuh sebanyak 1.667 dan 8 kasus kematian akibat covid-19. Tentu kasus tersebut perlu ditekan agar dapat terjadi penurunan kasus covid-19. Penekanan pada kasus covid-19 dapat dilakukan dengan melakukan penyuluhan atau sosialisasi dengan masyarakat agar terbentuk kerjasama yang baik dalam menjaga kesehatan bersama.

Pengertian Ilmu Kesehatan Masyarakat

Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat adalah jurusan yang menawarkan pembelajaran mengenai peningkatan taraf hidup dan kesehatan masyarakat dengan metode pengorganisasian dalam masyarakat. Singkatnya, mahasiswa akan diajarkan mengenai ilmu medis dan ilmu sosial dalam penerapannya. Tidak hanya itu, mahasiswa juga akan diajarkan mengenai ilmu gizi, manajemen, administrasi kebijakan kesehatan, dan penyuluhan kesehatan.

100 Contoh Judul Skripsi Ilmu Kesehatan Masyarakat Terbaru

  1. Hubungan Antara Beban Kerja Dengan Stres Kerja Pada Dosen Universitas X Di Masa Pandemi Covid-19
  2. Analisis Proksimat Dan Uji Organoleptik Nugget Ayam Dengan Penambahan Jamur Tiram (Pleurotus Ostreatus) Dan Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus)
  3. Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Memakai Masker Di Pasar Mongging Berdasarkan Health Belief Model
  4. Pengaruh Intervensi Edukasi Dan Praktik Peregangan Otot (Stretching) Terhadap Keluhan Sistem Muskuloskeletal (Studi Kasus Pada Kuli Panggul Beras Komplek Pergudangan Bulog GBB Kebonagung)
  5. Dukungan Sosial Terhadap Kejadian Baby Blues Di Wilayah Kerja Puskesmas Krejengan Kabupaten Probolinggo
  6. Posisi Kerja Untuk Meningkatkan Produktivitas Welder Kerangka Beton Di Pt. X
  7. Analisis Higiene Sanitasi Penjual Cenil Dan Lupis Di Pasar Wilayah Kecamatan Blimbing Kota Malang
  8. Analisis Pengelolaan Limbah B3 Medis Di Rumah Sakit X Kabupaten Mojokerto Pada Masa Pandemi Covid-19
  9. Analisis Faktor-Faktor Perilaku Pembayaran Iuran Program Jaminan Kesehatan Nasional Peserta Mandiri Di Kecamatan Klojen Kota Malang (Studi Kasus : Peserta Mandiri Program JKN Di Wilayah Kerja Puskesmas Rampal Celaket Kota Malang)
  10. Preferensi Dan Akurasi Skrining Kanker Serviks Di Indonesia: Literature Review
  11. Analisis Penggunaan Model Kursi Sopir Bus A Dan Bus B Terhadap Musculoskeletal Disorders
  12. Hubungan Aktivitas Fisik Sedentary Dan Aktivitas Fisik Dengan Status Gizi Mahasiswa Jurusan Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Malang
  13. Hubungan Perilaku Merokok, Aktivitas Fisik, Serta Pola Konsumsi Makan Dengan Kejadian Toleransi Glukosa Terganggu Di DKI Jakarta Tahun 2018
  14. Studi Literatur Hubungan Dukungan Sosial Terhadap Kepatuhan Diet Diabetus Pada Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2
  15. Hubungan Pendidikan Dan Pengetahuan Ibu Dukungan Keluarga, Dan Faktor Budaya Terhadap Pemberian Asi Parsial
  16. Pengaruh Indeks Massa Tubuh (IMT) Dan Masa Kerja Terhadap Musculoskeletal Disorders (MSDS) Pada Pekerja Bagian Linting Rokok Di Pt. Cakra Guna Cipta Kabupaten Malang
  17. Pengembangan Mi Sehat Dengan Penambahan Tepung Biji Nangka Dan Bekatul
  18. Peran Diskusi Suami Istri Terhadap Kepatuhan Kunjungan Antenatal Care (ANC) (Analisis Data RSUD Dr. H. Slamet Martodirdjo Pamekasan)
  19. Ketertarikan Mahasiswa Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Malang Untuk Bekerja Di Daerah Terpencil, Perbatasan Dan Kepulauan
  20. Analisis Proksimat Mi Dengan Substitusi Tepung Biji Buah Nangka Dan Tepung Bekatul Sebagai Alternatif Pangan Untuk Penderita Diabetes
  21. Pengaruh Iklan Terhadap Perilaku Merokok Siswa Sekolah Menengah Pertama Di Indonesia: Literature Review
  22. Hubungan Siklus Menstruasi, Kualitas Tidur, Dan Status Gizi, Terhadap Dismenore Primer Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Sabilurrosyad Gasek Malang
  23. Studi Literatur Depresi Dan Progresi Penyakit HIV
  24. Hubungan Personal Hygiene Dan Sanitasi Kandang Terhadap Keberadaan Bakteri Escherichia Coli Pada Susu Sapi Di Peternakan Desa Tulungrejo Kabupaten Blitar
  25. Identifikasi Bahaya Dan Risiko K3 Menggunakan Metode Hirarc Di PT X Singosari
  26. Pengaruh Media Edukasi E-Book Covid-19 Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Mahasiswa Universitas Negeri Malang
  27. Hubungan Pengetahuan, Budaya Serta Dukungan Keluarga Terhadap Motivasi Pernikahan Dini Di Kabupaten Pamekasan Madura
  28. Pemberian Pelatihan Penggunaan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) Untuk Peningkatan Kemampuan Penggunaan Apar Dan Kesiapsiagaan Kebakaran Pada Security Di Graha Rektorat Universitas Negeri Malang
  29. Hubungan Sanitasi Lingkungan Dengan Angka Kepadatan Lalat Di Rumah Potong Hewan Kabupaten Sidoarjo
  30. Hubungan Faktor Kapabilitas, Motivasi, Dan Pendayagunaan SDM Terhadap Kinerja Pegawai Di Puskesmas Kendalsari Kota Malang
  31. Analisis Keberlanjutan Pelaksanaan Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK) Di Kota Malang
  32. Evaluasi Sistem Informasi Manajemen Pelayanan Kesehatan Dengan Pendekatan Human Organization Technology (HOT) Fit Model (Di Puskesmas Sanggeng Manokwari)
  33. Efektifitas Pencampuran Poly Alumunium Chloride (PAC) Dan Penyaringan Menggunakan Pasir Zeolit Serta Arang Aktif Dalam Mengurangi Kandungan Amonia Limbah Cair Industri Kulit Magetan
  34. Pengembangan Produk Cookies Berbasis Kedelai Dan Aren Sebagai Makanan Alternatif Anak Autis
  35. Faktor Yang Mempengaruhi Kecemasan Menghadapi Menarche Pada Siswi Sekolah Dasar
  36. Analisis Manajemen Pengelolaan Sampah Organik Dan Anorganik Dalam Upaya Green Campus Di Universitas Negeri Malang
  37. Hubungan Antara Pengetahuan Dan Personal Hygiene Pedagang Terhadap Kebersihan Kios Pasar Bunulrejo Kota Malang
  38. Hubungan Faktor Predisposing, Enabling, Dan Need Peserta Program Keluarga Harapan (PKH) Kampung Tematik Terhadap Pemanfaatan Puskesmas Kendalkerep
  39. Manajemen Pencegahan Dan Pengendalian Pandemi Covid-19 Di Universitas Negeri Malang
  40. Hubungan Tingkat Pendidikan, Pengetahuan Ibu Serta Status Pemberian Asi Dengan Kemampuan Motorik Dan Status Gizi Balita Di Kecamatan Diwek, Kabupaten Jombang
  41. Pengaruh Kenaikan Harga Rokok Terhadap Perilaku Merokok Pada Kelompok Usia Remaja: Literature Review
  42. Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Personal Hygiene Menstruasi Pada Siswi Di Sma Budi Utomo Jombang
  43. Pendidikan Kesehatan Mengenai Perilaku Cuci Tangan Pakai Sabun Siswa Sekolah Dasar Sebagai Upaya Preventif Penularan Covid-19: Literature Review
  44. Analisa Fasilitas Safety Building Sebagai Upaya Pencegahan Kebakaran Di Gedung Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang
  45. Perspektif Pasien Terhadap Kualitas Pelayanan Kesehatan Di Rawat Inap Puskesmas Arjasa Menggunakan Hospital Consumer Assessment Of Healthcare Providers And Systems (HCAHPS)
  46. Hubungan Penggunaan Platform Instagram Dengan Masalah Kesehatan Mental Remaja
  47. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (Apd) Pada Pekerja Proyek Pembangunan Jalan Lintas Selatan Lot 6 Sta 12+000-14+900 Tulungagung
  48. Studi Literatur: Status Infeksi Tuberkulosis Dan Progresi Penyakit HIV
  49. Determinan Stunting Di Kawasan Timur Indonesia Berdasarkan Data Indonesian Family Life Survey 5
  50. Pengembangan Media Berbasis Booklet Sebagai Media Promosi Kesehatan Tentang Penanggulangan Kekerasan Seksual Pada Perempuan Di WCC Dian Mutiara Kota Malang
  51. Persepsi Civitas Akademika Terhadap Kualitas Pelayanan Poliklinik UM
  52. Pengaruh Kecanduan Smartphone Terhadap Kesehatan Mental Dan Interaksi Sosial Remaja (Literature Review)
  53. Pengembangan Buku Pop Up Interaktif Sebagai Media Promosi Kesehatan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Untuk Mencegah Diare Di Madrasah Ibtidaiyah Kota Batu
  54. Analisis Mutu Pelayanan Poli Umum Berdasarkan Perspektif Pasien Puskesmas Mulyorejo Kota Malang
  55. Penerapan Pelatihan Proteksi Kebakaran Dengan Penggunaan APAR (Alat Pemadam Api Ringan) Dalam Meningkatkan Pengetahuan, Kesiapsiagaan Dan Keterampilan Pada Siswa SMKN 5 Malang
  56. Efektivitas Emo Demo Asi Eksklusif Terhadap Peningkatan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Yang Tidak Memberi Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Cisadea Malang
  57. Pengaruh Pemberian Sarung Tangan Kerja Terhadap Produktivitas Pada Pekerja Di Restoran X Kota Malang
  58. Pengaruh Kunjungan Antenatal Care (ANC) Dan Pemberian Asi Eksklusif Terhadap Kejadian Stunting Di Kelurahan Temas Kota Batu
  59. Hubungan Antara Umur, Paritas, Dan Dukungan Suami Terhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) Pada Wanita Pasangan Usia Subur Di Wilayah Kerja Puskesmas Dinoyo
  60. Potret Perilaku Ngopi Pada Kalangan Remaja Di Kota Malang
  61. Hubungan Pengetahuan Ibu, Sikap Ibu, Dan Dukungan Petugas Kesehatan Terhadap Pemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Cisadea Kecamatan Blimbing Kota Malang Tahun 2019
  62. Hubungan Jumlah Kelahiran, Kematian, Migrasi Dan Pertumbuhan Penduduk Dengan Laju Pertumbuhan Penduduk Di Kecamatan Kedungkandang Kota Malang
  63. Studi Literatur Pengaruh Postur Kerja Duduk Dan Lama Kerja Terhadap Keluhan Low Back Pada Karyawan Yang Bekerja Di Depan Komputer
  64. Hubungan Pengetahuan Dan Akses Informasi Terhadap Perilaku Personal Hygine Selama Menstruasi Pada Remaja Putri Di Panti Asuhan Di Kecamatan Klojen Kota Malang
  65. Penerapan Regresi Logistik Berganda Untuk Mengetahui Faktor Resiko Tertinggi Pada Kejadian Preeklampsia Ibu Hamil Di Kota Malang
  66. Pengembangan Nugget Jamur Dengan Menggunakan Bahan Tambahan Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Mengetahui Organoleptik Produk
  67. Predikator Kualitas Hidup Pasien Pasca Stroke RSUD Drsaiful Anwar Kota Malang Tahun 2020
  68. Analisis Risiko Kerja Dengan Metode Job Safety Analysis (JSA) Di Bengkel Kriya Kreatif Kayu Dan Rotan SMKN 5 Malang
  69. Hubungan Riwayat Keluarga, Aktivitas Fisik, Dan Depresi Terhadap Derajat Dismenore Pada Siswi SMK Kartika IV-1 Malang
  70. Studi Literatur Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Tentang Alat Pelindung Diri (APD) Dengan Penggunanya Pada Pekerja Pengelolaan Sampah
  71. Manajemen Logistik Dengan Pendekatan Value Stream Mapping Di Unit Farmasi Klinik Lapas Kelas I Malang
  72. Hubungan Pengetahuan Kebakaran Dan Masa Kerja Dengan Kesiapsiagaan Kebakaran Di UPT Perpustakaan Universitas Negeri Malang
  73. Implementasi Pelayanan Antenatal Di Puskesmas Slawe Dan Puskesmas Kampak Kabupaten Trenggalek
  74. Persepsi Kualitas Pelayanan Kesehatan Pada Keluarga Penerima Dana Bantuan Sosial Di Desa Klepek Kabupaten Kediri:Studi Kualitatif
  75. Hubungan Suhu Dan Kelembaban Terhadap Status Dehidrasi Karyawan Di Pabrik Kerupuk Purnama Kecamatan Kedungkandang Kota Malang
  76. Hubungan Antara Dukungan Keluarga Dan Persepsi Penderita HIV Terhadap Stigma Dengan Kualitas Hidup Penderita HIV Yang Tergabung Dalam Kelompok Dukungan Sebaya Netral Plus Malang
  77. Pengaruh Pemberian Bantalan Terhadap Keluhan Musculoskeletal Disorders Bagian Bahu Pada Pekerja Pabrik Serbuk Kayu Tiga Sari Rejeki Di Kecamatan Kebomas, Kabupaten Gresik
  78. Hubungan Antara Dukungan Suami Terhadap Keberhasilan Pemberian ASI Eksklusif Di Kelurahan Temas Kota Batu
  79. Pengaruh Permainan Safety Driving Games (SDG’s) Terhadap Peningkatan Pengetahuan Dan Sikap Tentang Road Safety Driving Pada Siswa Di SMP PGRI 3 Kota Malang
  80. Upaya Peningkatan Kunjungan Pasien Poli Umum Dengan Blue Ocean Strategy Pada Klinik Sekarpuro Kelurahan Ampeldento Kecamatan Pakis Kabupaten Malang 
  81. Efektivitas Booklet ASI Eksklusif Terhadap Peningkatan Pengetahuan Dan Sikap Pada Ibu Yang Tidak Memberikan ASI Eksklusif Di Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Sisir Kota Batu
  82. Hubungan Pola Menstruasi, Status Gizi, Dan Tingkat Pengetahuan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Di Madrasah Aliyah Negeri Kota Batu
  83. Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Lectora Inspire Sebagai Media Promosi Kesehatan Tentang Konsumsi Buah Dan Sayur Pada Siswa Sekolah Dasar Di Kota Malang
  84. Pengaruh Pemberian Masker Terhadap Gangguan Pernafasan Pada Pekerja Mebel Bagian Pemotongan Di Sentra Mebel Kemirahan Kota Malang
  85. Hubungan Pola Makan Dan Aktivitas Fisik Dengan Status Gizi Siswi Kelas VII SMP Negeri (Full Day School) Kota Malang 
  86. Pengaruh Intensitas Cahaya Terhadap Konsentrasi Belajar Santri Kelas 1 Ulya Madrasah Diniyah Pondok Pesantren Anwarul Huda Kota Malang
  87. Hubungan Brand Equity (Brand Awareness, Brand Associations, Perceived Quality) Dengan Keputusan Pemanfaatan Klinik Laktasi Di Rumah Sakit Muhammadiyah Lamongan
  88. Persepsi Kualitas, Loyalitas Merek, Dan Loyalitas Pasien Poliklinik Kesehatan Ibu Dan Anak Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Muhammadyah Kota Malang
  89. Hubungan Antara Fertilitas, Mortalitas Dan Migrasi Dengan Laju Pertumbuhan Penduduk Di Kecamatan Klojen Kota Malang
  90. Survei Deteksi Dini Tumbuh Kembang Balita Di Posyandu Desa Ngadireso Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang
  91. Pengaruh Media Buku Saku Terhadap Perbedaan Peningkatan Pengetahuan, Sikap, Dan Perilaku Siswa Tentang Penyakit Cacingan Di SDN Kromengan 01 & SDN Kromengan 02 Kabupaten Malang
  92. Pengaruh Penyuluhan Gizi Seimbang Dengan Media Permainan Ular Tangga Terhadap Pengetahuan Gizi Seimbang Siswa Di SDN Landungsari 1 Kabupaten Malang
  93. Pengaruh Pemberian Glummory (Glutamin, Glukosa, Unhidrat Dan Moringa Oleifera) Terhadap Limfosit Darah Pada Tikus Putih (Rantus Norvegicus) Strain Wistar Setelah Diinduksi Dengan Diet Kurang Energi Protein (KEP)
  94. Mutu Pelayanan Kesehatan Berdasarkan Kualitas Interaksi (Teori Brady & Cronin) Di Poli Umum Poliklinik Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Malang
  95. Hubungan Antara Rasio Beban Tanggungan, Persentase Penduduk Miskin Dan Sanitasi Layak Dengan Angka Harapan Hidup D Jawa Timur
  96. Hubungan Tingkat Pendidikan, Tingkat Pendapatan Dan Kondisi Rumah Dengan Kejadian Tuberkulosis Pada Pasien Yang Berkunjung Ke Puskesmas Dinoyo Kota Malang
  97. Pengembangan Booklet Sebagai Media Promosi Kesehatan Tentang Pemberian ASI Eksklusif Di Posyandu Balita RW 5 Kelurahan Temas Kota Batu
  98. Hubungan Pengetahuan Gizi Orangtua Dan Pendapatan Orangtua Dengan Kepatuhan Orangtua Dalam Penerapan Diet Autis Pada Anak Autis Di SLB Autis Laboratorium Universitas Negeri Malang
  99. Hubungan Mutu Pelayanan (Berdasarkan Aspek Fisik Dan Reliabilitas Dalam Dimensi Mutu Dabholkar) Dengan Pemanfaatan Pelayanan Antenatal Care Di Puskesmas Dinoyo Kota Malang
  100. Pengaruh Promosi Kesehatan Menggunakan E-Book Cetak Terhadap Pengetahuan Pemeriksaan Payudara Sendiri (Sadari) Pada Siswa SMKS Al-Ikjlas Tarokan Kediri

Sekian artikel dari SkripsiYuk.com mengenai 100 Contoh Judul Skripsi Ilmu Kesehatan Masyarakat Terbaru dan Terlengkap. Apabila Anda memiliki pertanyaan atau berminat untuk menggunakan layanan skripsi kami, silakan kontak kami di bawah ini. Data pemesenan dapat dijamin keamanannya.